Social Icons

Pages

Wednesday, November 5, 2014

Cara Menampilkan Notifikasi di Lockscreen ala Android Lollipop

Salah satu fitur unggulan Android Lollipop adalah Lockscreen Notification-nya. Yaitu, Notifikasi yang muncul di Lockscreen. Sehingga pengguna tidak perlu lagi membuka Lockscreen untuk melihat notifikasi yang masuk.
Nah, jika Smartphone kamu tidak mendapat jatah Android Lollipop, tidak perlu khawatir, kamu juga bisa mencoba fitur satu ini dengan mengikuti tutorial berikut.

1. Download dan Install NiLS Lockscreen Notifications

Aplikasi ini hampir berjalan di semua jenis Smartphone Android, mulai dari Low-end hingga High-end, dan hebatnya, NiLS Lockscreen Notifications tidak membutuhkan akses Root.Download

2. Buka dan Jalankan, Lalu Klik "Open Android Settings"

3. Aktifkan Centang pada NiLS Service

Sekarang coba tunggu jika ada notifikasi yang masuk, Maka akan nampak notifikasi di lockscreen.

No comments:

Post a Comment

 
Blogger Templates